Home » Pustaka Musik » Oldies Night Pustaka Musik
Oldies Night Pustaka Musik
Hello guest,
Saksikan Acara kami dalam tema Oldies Night Pustaka Musik Live di Kafe Sastra Balai Pustaka Jakarta Timur. Tepat nya pada tanggal 14 oktober 2019 Pukul 16:00 s/d 21:00 WIB.
Dengan narasumber musisi yang sudah lama di bidangnya yaitu ''Mr. Sang Alang''
Dengan tempat yang nyaman dan juga berada di dalam kafe tentunya anda juga bisa memesan beberapa jenis makanan ringan dengan segelas kopi hangat. Dan disini anda juga dapat memilih berbagai macam jenis kopi dari seluruh indonesia loh.
Dan yang paling penting dari semuanya adalah harga nya bukan seperti harga kopi komersil di luaran sana. Karena kafe ini milik pemerintah jadi tidak menargetkan harga yang tinggi. Duh cocok banget buat kantong anak muda seperti saya. Karena pada awalnya memang di peruntukkan sebagai kantin atau rest place bagi karyawan BUMN atau ASN dll untuk istirahat. Tapi kini sudah di buka untuk umum dengan harapan dapat memberikan tempat yang layak dalam rangka memperkenalkan kopi khas indonesia di kafe ini.
Untuk anda yang agak risih dengan asap rokok kafe ini klop untuk anda karena kafe ini derada di dalam ruang ber-AC serta ada larangan untuk meroko. Sehingga bagi anda yang ingin meroko harus keluar dari kafe dan merokok di luar. Di luar kafe ada banyak taman-taman dan spot-spot yang instagramable banget tuh. Kalo anda kesana baik nya dari sore hari agar bisa ikutan selfie atau foto di taman nya ya..heheπ
Kami dari pihak sikret sebagai penyelenggara juga akan memulai acara tersebut dari pukul 4 sore hingga jam 9 malam terbagi dalam dua sesi.
by the way langsung datang dan nikmati deh...kalau di kasih bocoran terus nanti malah gak datang karena sudah tau....
Thanks for reading guest.... ππ
Saksikan Acara kami dalam tema Oldies Night Pustaka Musik Live di Kafe Sastra Balai Pustaka Jakarta Timur. Tepat nya pada tanggal 14 oktober 2019 Pukul 16:00 s/d 21:00 WIB.
Dengan narasumber musisi yang sudah lama di bidangnya yaitu ''Mr. Sang Alang''
Sang Alang |
Dengan tempat yang nyaman dan juga berada di dalam kafe tentunya anda juga bisa memesan beberapa jenis makanan ringan dengan segelas kopi hangat. Dan disini anda juga dapat memilih berbagai macam jenis kopi dari seluruh indonesia loh.
Dan yang paling penting dari semuanya adalah harga nya bukan seperti harga kopi komersil di luaran sana. Karena kafe ini milik pemerintah jadi tidak menargetkan harga yang tinggi. Duh cocok banget buat kantong anak muda seperti saya. Karena pada awalnya memang di peruntukkan sebagai kantin atau rest place bagi karyawan BUMN atau ASN dll untuk istirahat. Tapi kini sudah di buka untuk umum dengan harapan dapat memberikan tempat yang layak dalam rangka memperkenalkan kopi khas indonesia di kafe ini.
Untuk anda yang agak risih dengan asap rokok kafe ini klop untuk anda karena kafe ini derada di dalam ruang ber-AC serta ada larangan untuk meroko. Sehingga bagi anda yang ingin meroko harus keluar dari kafe dan merokok di luar. Di luar kafe ada banyak taman-taman dan spot-spot yang instagramable banget tuh. Kalo anda kesana baik nya dari sore hari agar bisa ikutan selfie atau foto di taman nya ya..heheπ
Oldies Night Pre-Flyer For Band |
by the way langsung datang dan nikmati deh...kalau di kasih bocoran terus nanti malah gak datang karena sudah tau....
Thanks for reading guest.... ππ